Perkenalan kami berawal dari sosial media. Tidak ada sesuatu yang kebetulan, semuanya sudah tersusun rapih oleh Allah SWT. Kita tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta
karena cinta datang dengan sendirinya, tiba-tiba
dan tanpa alasan. Dari beberapa hanya beliau
yang berhasil membuka pintu hati yang teramat
sulit untuk dibuka lagi sebelum nya.
Kami merasa cocok satu sama lain, maka kami
beranikan diri untuk mengungkapkan perasaan
kami di tanggal 9 September 2017.